SMSI Babel Menjadi Tuan Rumah Rapimnas

Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) akan digelar di Bangka Belitung pada tanggal 10-12 Oktober 2017 mendatang. Penunjukan SMSI Babel sebagai tuan rumah kegiatan Rapimnas tersebut ditetapkan melalui Rapat Pleno SMSI Pusat di Gedung Dewan Pers, Jumat (08/09/2017) lalu, usai SMSI mendaftar sebagai konstituen Dewan Pers. Hal...
Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) diharapkan bisa melakukan pembinaan terhadap media massa berbasis online yang ada di setiap daerah. Menurut Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Jawa Timur Ahmad Munir, banyaknya media online juga harus diperhatikan dari sisi intergritas pengelolaannya. "Selain memenuhi regulasi dari Dewan Pers dan juga legal formalnya," kata...
Sekjen Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Pusat, Firdaus mengatakan saat ini tengah terjadi pergeseran besar dalam dunia media, yakni dari media cetak ke media siber atau online. Dalam sebuah pergeseran besar yang disebutnya sebagai revolusi industri media itu, pimpinan media harus cermat dan jeli melihat dan menangkap peluang. Jangan sampai...
Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Lampung menggelar workshop.  Sekretaris Jenderal SMSI Pusat, Firdaus menyebut, workshop ini yang pertama kali digelar SMSI di seluruh Indonesia. "Baru SMSI Lampung yang menyelenggarakan workshop, saya sangat mengapresiasi," kata Firdaus yang juga ketua PWI Banten dalam sambutannya pada acara Workshop verifikasi SMSI, Selasa (29/8). Lebih lanjut...
Presiden Asosiasi Wartawan Korea Jung Kyu Sung disertai 10 wartawan Korea Selatan saat ini tengah berada di Pulau Dewata setelah melakukankunjungan ke Provinsi Bangka-Belitung selama 3 hari dari tanggal 24-26 Agustus. Kehadiran 11 wartawan The Journalists Association of Korea (JAK) di Bandara I Gusti Ngurah Ray Bali disambut langsung oleh...
Berapa jumlah pengguna internet di Indonesia? Menurut lembaga riset pasar e-Marketer, pada 2017, memperkirakan netter Indonesia bakal mencapai 112 juta orang, mengalahkan Jepang di peringkat ke-5 yang pertumbuhan jumlah pengguna internetnya lebih lamban. Angka yang berlaku untuk setiap orang yang mengakses internet setidaknya satu kali setiap bulan itu mendudukkan Indonesia...
Ketua Serikat Media Siber Indonesia Sumatera Barat, Yal Aziz dan sekretaris, Novermal Yuska, serta  ketua bidang pendidikan, pelatihan dan riset, John Edward Rhony menyampaikan rasa senangnya, Rionado, Direktur Wilayah Sumbar media siber Faktasumbar.com ikut bergabung. "Semoga saja bergabungnya Faktasumbar.com, kian membuat SMSI Sumbar kian kuat dan bermartabat," kata Sekretaris SMSI...
Serikat Media Siber Indonesia ( SMSI) DKI Jakarta berkomitmen menciptakan media siber yang sehat dan anti hoax serta mampu memproduksi berita yang baik, dan positif.  Demikian ditegaskan Ketua SMSI DKI Jakarta, Nandi Nanti dalam acara Monthly Sharing SMSI Jakarta bertajuk “Monetisasi Media Siber”, Rabu (9/8/2017) di kantor PWI DKI Jaya,...
Menkominfo Rudiantara melalui Staf Ahli Menteri Bidang Komunikasi dan Media Massa Dr Gun Gun Siswadi menyebut bahwa hoax bertujuan membuat masyarakat Indonesia galau dan panik. Menurut dia, pembuat hoax memiliki tujuan bagaimana hoax disebarluaskan. Hal itu tentu menjadi sebuah tantangan demokrasi dalam media siber. “Dan ini harus dihadapi. Nah, kehadiran SMSI...

SMSI Sultra Bawa 9 Media ke Rakernas

Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) cabang Provinsi Sulawesi Tenggara mengikuti Rapat Kerja Nasional (Rakernas) SMSI ke-I yang diselenggarakan di Kota Surabaya, Jawa Timur, pada 26-27 Juli 2017. SMSI Sultra membawa dokumen sembilan media online yang aktif di Sultra agar didaftarkan ke SMSI pusat dan Dewan Pers untuk diverifikasi. Kesembilan media...